Selamat datang! Ini adalah langkah awal kamu untuk belajar matematika online!

Barisan & deret adalah salah satu materi yang harus kamu pahami di dalam pembelajaran aritmatika. Seperti namanya, barisan & deret dapat didefinisikan sebagai sebuah materi untuk membuat susunan bilangan yang memiliki pola tertentu. Materi ini bisa kamu aplikasikan dalam membuat susunan barisan sehingga menghasilkan barisan yang rapi dan teratur.
Untuk semakin memahami, kamu bisa mendefinisikan satu per satu. Barisan dapat didefinisikan sebagai sebuah kumpulan yang anggotanya merupakan hasil pemetaan dari bilangan asli, sedangkan deret adalah penjumlahan dari anggota-anggota dalam suatu barisan.
Untuk mempelajari materi barisan & deret ini, ada beberapa macam materi yang akan kamu pelajari, antara lain barisan aritmatika (deret aritmatika), barisan geometri (deret geometri), dan deret geometri tak hingga. Secara umum, ada materi lain yang bisa kamu pelajari, namun materi-materi tersebut menjadi awal kamu untuk meneliti mengenai barisan & deret.

1. Barisan Aritmatika

Jenis barisan & deret yang akan kamu pelajari adalah barisan aritmatika. Dalam materi ini, kamu juga sekaligus akan mempelajari mengenai deret aritmatika. Barisan aritmatika adalah susunan bilangan dimana selisih dua suku terdekatnya sama, sedangkan deret aritmatika adalah deret bilangan dimana bilangan setelahnya adalah hasil penambahan dari 2 bilangan sebelumnya.
Dari konsep di atas, kamu mungkin masih belum paham mengenai apa itu barisan aritmatika dan apa itu deret aritmatika. Biar begitu, kamu akan terbantu dengan adanya rumus barisan & deret aritmatika. Cukup perhatikan pengerjaan rumus deret dan barisan aritmatika tersebut, maka kamu akan mudah menyelesaikan contoh soal barisan aritmatika maupun contoh soal deret aritmatika.
Untuk mengetahui rumus dan cara aplikasinya, kamu bisa mengunjungi Wardaya College. Kamu bisa mengerjakan contoh soal sambil dipandu video interaktif sehingga kamupun akan mengerti cara mengerjakan contoh soal yang ada. Selain itu, kamu akan terus dipacu dengan contoh soal deret aritmatika yang bertingkat (sukar, sedang, mudah).
rumus barisan & deret

2. Barisan Geometri

Setelah barisan dan deret aritmatika kamu kuasai, sekarang kamu bisa melangkah untuk menguasai materi yang kedua, barisan geometri. Dalam materi ini, tak lupa kamu juga akan mempelajari mengenai deret geometri. Apa bedanya? Barisan geometri adalah barisan yang tiap sukunya didapatkan dengan mengkalikan bilangan yang satu dengan bilangan sebelumnya, sedangkan deret geometri adalah jumlah dari suku pertama di dalam sebuah barisan geometri.
Untuk menentukan besaran dari barisan geometri dan deret geometri, kamu harus menggunakan rumus barisan & deret yang tepat. Tak hanya itu, kamu harus benar-benar mengerti cara pengerjaan dan pengaplikasian rumus pada contoh soal deret geometri.
Nah, supaya kamu paham betul-betul, kamu bisa belajar bersama Wardaya College. Bisa sambil santai di mall, bisa sambil santai di rumah, sambil apapun kamu bisa mengakses Wardaya College. Ada video yang akan menerangkan pada kamu mengenai penggunaan rumus dan pengerjaan contoh soal deret geometri.

3. Deret Geometri Tak Hingga

Nah, tidak sampai di barisan geometri ataupun deret geometri, kamu juga akan mempelajari mengenai deret geometri tak hingga. Secara konsep, deret geometri tak hingga adalah deret yang seluruh penjumlahannya mencapai suku ke tak terhingga.  Dalam kehidupan sehari-hari, materi ini bisa kamu gunakan untuk menghitung susunan yang jumlahnya tak hingga.
Untuk mendapatkan hasil dari deret tak hingga ini, ada rumus yang bisa kamu pelajari di Wardaya College. Semua pengerjaan rumus deret geometri tak hingga dijelaskan dengan rinci dan mendetail. Hasilnya, kamu akan memahami dengan mudah mengenai materi ini. Terlebih lagi, ada contoh soal deret tak hingga yang bisa kamu selesaikan.

Belajar di Wardaya College

Barisan & deret adalah materi dalam aritmatika yang cukup menantang untuk kamu telusuri dan teliti. Selain penggunaannya yang besar dalam matematika, materi barisan & deret juga memiliki kegunaan yang besar dalam kehidupan sehari-hari.
Kegunaan yang besar ini tentunya akan mendorong kamu untuk mempelajari materi ini. Tak perlu susah, Wardaya College memberikan metode dan cara yang cepat dan tepat untuk menyelesaikan contoh soal deret aritmatika. deret geometri, barisan aritmatika, dan barisan geometri, .
contoh soal barisan & deret

Posting Komentar

Author Name

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.